Aplikasi Reservasi Hotel Berbasis Web dengan Php Mysql, Codeigniter dan Admin LTE
Aplikasi Reservasi Hotel Berbasis Web dengan Php Mysql, Codeigniter dan Admin LTE
Kali ini saya
akan membagikan Aplikasi Manajamen Cek in dan Cek Out Hotel / Reservasi Hotel Berbasis Web Gratis, Sebut
saja dengan aplikasi Reservasi Hotel yang berbasis web dengan
menggunakan framework Codeiginiter yang digunakan pada source code aplikasi Reservasi
Hotel ini yaitu framework codeigniter 3.x dan Halaman Dashboard Admin
LTE. Aplikasi Reservasi Hotel ini merupakan sebuah aplikasi yang dibuat
untuk memudahkan dan mempercepat serta memanajemen waktu manusia dalam
melakukan transaksi Reservasi Hotel maupun record data transaksi Booking.
Aplikasi Reservasi
Hotel ini Berbasis website yang dikerjakan menggunakan PHP dan MYSQL
berbasis Framework Codeigniter. aplikasi ini cukup sederhana dan sangat bagus
bagi metode pembelajaran sendiri di rumah maupun digunakan untuk mahasiswa
khususnya jurusan Pemograman atau TI. aplikasi ini bertujuan untuk membantu Mempercepat
pemrosesan suatu Hotel serta menyediakan layanan pesan kamar. Zaman Sekarang ini
banyak sekali hotel maupun usaha lainnya yang mencari client lewat internet ataupun online. Adapun Framework yang digunakan :
FrameWork :
- PHP 5.4
- MySQL
- Apache
- Codeiginiter
- Admin LTE
Biasanya sistem booking hotel meliputi:
1. Dashboard Hotel
2. Check In / Out
·
Check In
·
Check Out
·
Reservasi / Booking
·
Tamu In-House
3. Room Services
·
Pesan Layanan / Produk
·
Pembersihan Kamar
4. Kamar
·
Lihat Kamar
·
Tambah Kamar
·
Tipe Kamar
5. Layanan
·
Lihat Layanan
·
Tambah Layanan
·
Kategori Layanan
6. Buku Tamu
7. User Manager
·
Lihat Pengguna
·
Tambah User Baru
8. Laporan
·
Transaksi Kamar
·
Transaksi Layanan
9. Perusahaan
10. Log Out
Begitulah
Menu-menu dan fitur yang ada di aplikasi Reservsi Hotel ini. Untuk lebih jelas
silahkan bisa dilihat gambar-gambar yang
tersedia dalam bentuk screenshoot aplikasi reservasi hotel dibawah ini :
Untuk download source code Reservasi Hotel ini silahkan klik Tombol Download dibawah ini :
6 komentar untuk "Aplikasi Reservasi Hotel Berbasis Web dengan Php Mysql, Codeigniter dan Admin LTE"
trimakasih.
Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia lainnya